Langit tengah mengalunkan puisi-puisinya
Lewat rintik syahdu
Menemui embunnya yang rindu
Laun ada yang mengepul dari balik jendela bilikku
Hangat
Sehangat senyummu
(31/8/16)
Puisi ini terinspirasi dari tagline dauroh ADS tahun lalu : "Sehangat Senyummu", yang baru dibaca slidenya pagi itu. Ga ada yang nyangka kan. Ah, hidup memang penuh kejutan, bukan? Maka, berhentilah bermain perasaan.
Yang sedang bercanda
dengan jiwanya
Ida Mayasari
Komentar
Posting Komentar
jangan sungkan untuk berkomentar ya :)