Langsung ke konten utama

Unggulan

Tulis Kau

kini aku tulis tentang kau
bersama guguran daun yang layu
seiring dingin embun yang lalu
andai kau tahu tanpa harus kuberi tahu
andai kau rasakan tanpa aku katakan

semoga Tuhan sampaikan salam jemariku
pada jemarimu
yang juga lelah merangkai kiasan
untuk wanitamu

semoga itu aku

Komentar

Postingan Populer