Langsung ke konten utama

Unggulan

rindu ibu ayah, rindu rumah

setiap detik
daku merindu omelan bunda
dan keras kepala ayah


setiap hari
kerinduan menyusup hati
imajinasi kembali ke rumah yang asri
tempat kita merajut cinta
menanam bahagia
dalam bingkai keluarga
tempat kita menghirup aroma kesturi
setiap detik hingga hari berganti

Komentar

Postingan Populer